Penyebab BAB Berdarah Serta Begini Cara Mengatasinya

Sakit saat Bab dan berdarah, siapapun bisa merasakanya bahkan merasakan rasa panas didubur dan dapat disertai sakit atau tanpa sakit yang diakibatkan pola makan dan hidup yang sembarangan.
Penyebab BAB Berdarah Serta Cara Mengatasinya
Tidak halnya itu sakit bab bisa menyebabkn pendarahan pada anus, sebagian orang beranggan bahwa sakit anus merupakan wasir atau ambeien tapi tidak selalu begitu banyak faktor prnyebab bahkan mungkin saja terkena kanker usus.

Berikut penyebab Bab berdarah :


- Ulkus lambung
Tukak lambung atau ulkus lambung yaitu luka yang terjadi pada lapisan lambung / duno lambung atau ujung tepi atas usis lambung.
Orang yang menderita ulkus lambung biasanya memiliki rasa nyeri di ulu hati sesudah makan disertai mual dan diikuti pendarahan saat buang air besar.

Faktor penyebab seseorang memiliki tukak lambung :
1. Stress (tekanan)
2. Faktor genetik
3. Diakibatkan bakteri
4. Peninkatan asam lambung
5. Pengobatan dalam jangka panjang anti peradangan

- Anal feissure
Anal feissure adalah terjadinya perobekan disekitar kulit anus dan terasa sangat sakit karena kulit tersebut sangat sensitif sekali serta dapat menyebabkan pendarahan tetapi jangan khawatir. Pendarahan pada anus saat bab akan sembuh seiring waktu dan dapat merasakan ingin selalu buang air besar meskipun usus di perut kosong.

- Wasir
Wasir merupakan peradangan atau pembengkakan yang disebabkan meluasnya pembuluh darah vena yang berada disekitaran anus. Wasir tidaklah termasuk golongan penyakit berbahaya tetapi akibat dari wasir menyebabkan rasa sakit yang sangat mengganggu sekali.

Sakit saat bab berdarah inilah disebabkan wasir, biasanya darah yang keluar merupakan darah berwarna merah segar serta terdapat benjolan pada lubang anus dan meraskan gatal-gatal pada area tersebu.

Sesorang yang mengidap wasir dapat diakibatkan beberapa faktor diantaranya keturunan atau genetis juga dapat disebabkan melemahnya pembuluh vena pada rektum. Juga bisa diakibat jika anda terlalu mengejan terlalu keras saat buang besar disertai keras atau saat diare.

3. Kanker usus
Yang oaling banyak kasus adalah kanker usus, kurangnya makan sayuran dan terlalu banyak mengkonsumsi daging merah demikian pula merokok dapat menjadi faktor penyebab kanker usus.
Gejala penderita kanker usus yaitu perubahan feses, kesulitan buang air besar serta penurunan berat badan.

4. Polip usus
Merupakan pertumbuhan jaringan dari dinding usus yang menonjol ke dalam lumen usus. Meskipun oenderita polip usus tidak memliki gejala serius tetapi bisa menyebabkan berdarah saat bab.

 Tetapi jika mengalami darah yang berlebihan bisa-bisa mengalami kekurangan darah bahkan dapat mengancam jiwa pasien.

5. Kolitis
Kolitis merupakan peradangan yang terdapat pada usus demikian pula kolitis dapat menyebabkan bab berdarah.

Cara mengatasi BAB berdarah :


- Minum banyak cairan agar usus tidak bekerja terlalu keras sehingga feses lunak
- Banyak mengkomsumsi makanan berserat
- Hindari mengejan terlalu keras saat bab karena dapat iritasi pada lambung atau usu sehingga menyebabkan sakit saat bab dan bisa menyebabkan berdarah atau tidak sama sekali.
- Bersihkan anus dengan bersih
- Hindari minum alkohol karena dapat memperparah kondisi penyakit.
- Jauhi duduk terlalu lama di toilet atau jamban.

Jika kondisi tidak membaik saat anda mengkonsumsi obat herbal atau obat anti peradangan atau untuk menhentikan pendarahan. Alangkah baiknya memerikasakan diri ke dokter, pada kasus polip dapat dilakukan operasi jika terjadi pendarahan.